Kamis, 27 November 2014

Ayah

Mungkin ayah kita bukan orang berilmu
Mungkin ia juga bukan guru
Atau mungkin ia tak pandai mendidik
Mungkin ayah kita bukan orang kaya
Mungkin orang yang amat sederhana
tak bisa memberi semua yang kita minta
Tapi percayalah...
ayah kita selalu punya cinta untuk kita
anak-anaknya.